Sunday, May 29, 2016

[MTK P] Persamaan Hiperbola Soal dan Pembahasan LKS kelas XI semester 1


Annyeong chingu~
    Uzy nge-post soal dan pembahasan matematika peminatan lagi looh. Temanya Persamaan Hiperbola. Ini hiperbola bukan majas yang -WAH!- itu, tapi ini hiperbola temannya parabola dan elips. check this out yaa~~

Tentukan persamaan hiperbola yang memenuhi kondisi di bawah ini dalam bentuk baku :
   x^2 / a^2 - y^2 / b^2 = 1 atau y^2 / a^2 - x^2 / b^2
c.        c. Asimtot = y = +- 1/2 x  dan puncak (±2,0)

hj
Tentukan puncak, fokus, panjang sumbu transversal, dan panjang sumbu sekawan dari setiap persamaan hiperbola di bawah ini:
c. 16x^2 - 25y^2 = 400


 j.       j.  x^2 - 3y^2 = 3


Tentukan titik fokus, persamaan direktriks, persamaan asimtot, dan nilai eksentrisitas dari setiap persamaan hiperbola berikut:
    d.  x^2 - 8x + 8y^2 - 8y - 25 = 0


    h.  9x^2 - x + 16y^2 - 4y - 142= 0



Tentukan persamaan hiperbola yang memenuhi kondisi berikut dan lukiskan sketsa grafiknya.
b. Pusat di (3, -5), puncak di (7, -5), dan fokusnya di (8, -5)


c. Pusat di (-2, -1), salah satu fokusnya di titik (-2, 14), dan direktriksnya pada garis 5y = -53
 

    
      Untuk hiperbola, segini aja ya, susah soalnya. 'Sejak kapan matematika nggak susah?' Haha, matematika itu nggak seserem yang kalian bayangin kok. Lha kaliannya aja kerja matematika bayangin Annabelle, andai ngebayangin Tinkerbelle pasti seru kok..
Uzy mulai cerewet nih, haha, sekian aja ya, ppai ppai.. Annyeong~~
Penulis,
Anisa Susianti





Load disqus comments

0 comments